Harga Yamaha R25 bulan Maret 2015 Baru/Bekas OTR

Diposting pada

Motor Sport dari Yamaha yang di produksi di Indonesia dan telah laris di jual bahkan di Eksport ke mancanegara, Yamaha R25 sukses dengan penjualan yang laris, bahkan bulan lalu, Februari, penjualan R25 naik 133% dengan dijual 6000an unit.

Walaupun Memiliki tiga pilihan warna, Yamaha R25 tidak membedakan soal Harga. Namun, Sport Yamaha ini digadang-gadang akan mengeluarkan produk Livery Moto GP, yakni Varian khusus dengan gaya meniru Motor balap yang biasa digunakan diajang GP baik dari Yamaha Monster Tech 3 maupun Movisar, untuk Livery dengan harga yang lebih mahal namun pihak Yamaha belum berniat memasarkanya.

Yamaha R25

Jika dibulan lalu mengalami kenaikan penjualan, di bulan ini, Maret 2015 diprediksi akan mengalami kenaikan pula namun dengan Harga yang sama dan tidak ada perubahan dengan versi lama.
Kali ini BlogOtive akan menyampaikan Informasi Harga Yamaha R25 bulan ini di OTR Jakarta yang tentunya menjadi pusat penjualan, untuk Road lainya bisa menyesuaikan.

Baca juga:  4 Pilihan Warna Kawasaki Versys-X 250

Harga Yamaha R25 Baru maupun Bekas

  • Harga Baru Rp. 53.000.000
  • Harga Bekas Rp. 48-50 jutaan.
  • Harga Yamaha R25 versi ABS klik disini

Itulah harga pada bulan ini, untuk update selanjutnya apabila ada kenaikan atau penurunan akan kami informasikan bulan depan.

Tinggalkan Balasan