Hadir lagi inovasi dari Polri dengan menhadirkan layanan e-SIM, Elektronik SIM menggunakan sistem yang terintegrasi dengan Internet atau Online, kini sebagai pengendara kita semakin mudah untuk melakukan perpanjangan Surat Izin Mengemudi, hanya untuk perpanjangan untuk pembuatan baru tetap mengikuti prosedur sebagaimana mestinya.
Sim Online secara serentak biasa dilaksanakan Soft-Launching antara kemarin sekitar hari Sabtu, 10 Oktober 2015, seperti yang dilakukan oleh Satpas Sleman yang melakukan soft-launching terlebih dahulu, karena diatntara 5 kabupaten Daerah Istimewa Yogyakarta, Porles Sleman yang mendapat jatah lebih awal, pada Sabtu kemarin, Dit Lantas Polda DIY juga melakukan soft-launching Bus SIM keliling yang digunakan untuk beroprasi.
Dengan hadirnya SIM Online ini Masyarakat luar kota yang mungkin sedang bekerja, berlibur atau kuliah tidak harus repot-repot pulang ke kotanya hanya untuk memperpanjang Surat Izin Mengemudi atau disingkatnya SIM, jadi sistem SIM Online ini memang ditujukan untuk mempermudah perpanjangan SIM untuk warga yang tidak menetap di kotanya sendiri.
Sampai artikel ini dimuat, SIM Online sudah tersedia dan terkoneksi Online di 45 Kota, berikut adalah data 45 Satpas yang sudah bisa terkoneksi e-SIM, seperti yang diinformasikan Divisi Himan Mabes Polri melalui fanspage Resminya,
(function(d, s, id) { var js, fjs = d.getElementsByTagName(s)[0]; if (d.getElementById(id)) return; js = d.createElement(s); js.id = id; js.src = “//connect.facebook.net/en_US/sdk.js#xfbml=1&version=v2.3”; fjs.parentNode.insertBefore(js, fjs);}(document, ‘script’, ‘facebook-jssdk’));
INFOIni 45 Kota yang Terkoneksi SIM OnlineSebanyak 45 Satuan Pelaksana Administrasi SIM (Satpas) di kota seluruh…
Posted by Divisi Humas Mabes Polri on Sunday, October 11, 2015
Bagaimana, Kota kamu sudah terjangkau? Itu baru soft-launching bro, untuk Launching resminya nanti akan dilaksanakan pada akhir Oktober 2015 ini, dan mungkin nanti akan menjangkau seluruh kota di Indonesia.
Nah bagaimana Otivers dengan hadirnya e-SIM Online ini, semakin mempermudah kita untuk melakukan perpanjangan SIM kan? – BlogOtive