24.1 C
Yogyakarta
Rabu, September 11, 2024

Fungsi ECO Indikator pada Motor

Motor kamu ada indikator ECO-nya, dengan lampu warna hijau itu? jika ya, maka disini Motor kamu bakalan lebih irit, ini dikarenakan fitur Engine Control ini bekerja cocok dengan gaya berpengendaramu, jadi ECO indikator tersebut akan menyala.

Ya, Eco Indicator berfungsi untuk memberitahu pengendara ketika melaju pada kondisi performa mesin yang paling optimal, sehingga bahan bakar dapat dihemat. Eco juga ada di beberpa merk Mobil seperti miliknya Honda, tapi jika untuk motor yang ada indikasi ECO adalah motor-motor dari pabrikan Yamaha.

Seperti yang melekat pada Motor Yamaha Mio M3 dan All New Byson FI indikator Eco melekat pada Speedometer motor-motor tersebut.
Biasanya ECO Indikator ada di motor-motor yang sudah mengusung teknologi Bluecore Yamaha.

Eco Indikator pada Speedometer Byson FI

Nah, jadi seperti itu Fungsi Indikator ECO yang melekat pada sepeda motor kamu, semoga bisa menambah pengetahuan kita teman-teman BlogOtive, selamat menjelajahi artikel-aertikel lainya.

Hendri Widananto
Hendri Widananto
Tinggal di Yogyakara, penghobi motor sejak kecil, seorang Testrider, Reviewer dan penikmat balap MotoGP. Mulai aktif berbagi seputar motor pada tahun 2015 hingga kini.

Baca Juga

Tinggalkan Balasan

Tetap Terhubung

2,717FansSuka
1,505PengikutMengikuti
2,295PelangganBerlangganan

Terbaru